5 Resep Sup Hangat untuk Menjaga Kesehatan Tubuh Fimela.comBahan-Bahan
- 250 gram daging sapi, potong dadu
- 2 batang daun seledri
- 1 batang daun bawang
- 700 ml air
- 4 buah wortel
- 9 buah buncis
- 2 buah kentang
- 2 buah tomat
- 1/4 buah kol
- 2 sdt garam
- 1/2 sdt kaldu jamur
- 1 sdt lada bubuk
Cara Membuat
1. Rebus daging sebentar, lalu buang air yang kotor.
2. Ganti air rebusan dengan air baru, rebus kembali daging sampai setengah matang. Air rebusan daging yang kedua ini jangan dibuang karena akan dijadikan kuah kaldu.
3. Potong-potong semua bahan sayur.
4. Rebus kembali kuah kaldu.
5. Masukkan daging sapi dan potongan wortel.
6. Ketika wortel sudah setengah matang, masukkan buncis dan kentang.
7. Rebus sampai semua bahan sayur matang.
8. Masukkan kol, tomat, daun bawang, dan daun seledri.
9. Tambahkan garam, kaldu jamur, dan lada bubuk. Koreksi rasa. Masak hingga semua bahan matang. Angkat dan sajikan.
Selamat mencoba!
SUBSCRIBE
TO OUR NEWSLETTER
Related Posts
Resep dan Cara Membuat Perkedel Kornet Daun Jeruk, Tahu Kucai, Tahu Ayam, Misoa hingga Jamur Merang - Tribunnews.comResep dan Cara Membuat Perkedel Kornet Daun Jeruk, Tahu Kucai, Tahu Ayam, Misoa hingga Jamur Merang … Read More...
10 Resep Sandwich Kekinian yang Lezat, Mulai Gilgeori Toast sampai Tamago Sando | merdeka.com - merdeka.com10 Resep Sandwich Kekinian yang Lezat, Mulai Gilgeori Toast sampai Tamago Sando | merdeka.com merde… Read More...
Resep Ikan Bawal Bakar Sambal Mangga, Panggang Pakai Teflon - Kompas.com - KOMPAS.comResep Ikan Bawal Bakar Sambal Mangga, Panggang Pakai Teflon - Kompas.com KOMPAS.comResep Ikan Bawal… Read More...
Resep Olahan Daging Bebek - IDNTimes.comResep Olahan Daging Bebek IDNTimes.comDaging bebek menjadi salah satu bahan makanan paling mahal di… Read More...
Resep Garang Asem - iNewsResep Garang Asem iNews JAKARTA, iNews.id - Resep Garang Asem Ayam merupakan salah satu makanan se… Read More...